HASANAH.ID – BALI. Persib Bandung Kembali menuai hasil positif usai kalahkan Bali United dengan skor 0-1 di pekan kesebelas BRI Super League 2025/2026, di Stadion Kapten I wayan Dipta, Gianyar Bali, 1/11/2025.
Gol semata wayang tercipta di babak kedua oleh striker asal Perancis Andrew Jung hasil umpan matang dari sektor sayap kanan Beckham Putra yang mampu di sundul dengan sempurna oleh Andrew Jung.
Masuk di babak kedua, menggantikan Ramon Tanque, Andrew Jung berhasil memecahkan kebuntuan serangan demi serangan Persib Bandung sejak awal babak pertama.
Pertandingan sangat menarik dengan tensi tinggi di awal babak pertama, serangan silih berganti kedua kesebelasan, namun kedua tim belum mampu mencetak gol di babap pertama.
Thom Haye motor serangan Maung Bandung bermain impresif mampu menciptakan sejumlah peluang namun Ramon Tanqe dan Uiliam Barros belum mampu mencetak Namanya di papan skor.
Babak kedua, Bojan Hodak merubah taktik dengan menarik sejumlah pemain, seperti Ramon Tanque, Thom Haye dan Saddil Ramdani dengan memasukan Andrew Jung, Beckham Putra dan William Marcelio, begitupun Bali United memasukkan sejumlah pemainnya.
Agen Togel Terpercaya
Bandar Togel
Sabung Ayam Online
Berita Terkini
Artikel Terbaru
Berita Terbaru
Penerbangan
Berita Politik
Berita Politik
Software
Software Download
Download Aplikasi
Berita Terkini
News
Jasa PBN
Jasa Artikel